Istilah Istilah dalam Geograpi


Halo teman teman , kali ini saya akan membagikan istilah istilah dalam geograpi yang sering disebut oleh guru saat sedang mempelajari pelajaran geogarpi dan juga sering keluar dalam ulangan harian maupun ujian ahir semester bahkan dalam soal tes masuk perguruan tinggi, maka dari itu saya rangkum istilah istilah geograpi dari berbagai sumber  yang dapat anda hapalkan.

1.Aglomerasi : Kecenderunganpersebaran gejala 2.geosfer yang mengelompokkan penduduk dan aktivitasnya di suatu daerah/tempat.
3.Antisiknal : Bagian litosfera yang terlipat ke atas.
4.Antroposfer : Komponen insaniah.
5.Atmosfer : Lapisan udara.
6.Barisfir : Lapisan inti bumi berupa bahan padat besi nikel terhadap bumi.
7.Batholit : Batuan beku yang terbentuk didalam dapur magma.
8.Benua : Daratan yang sangat luas, tidak terpengaruh oleh angin laut.
9.Biologi : Ilmu tentang keadaan dan sifat makhluk hidup.
10.Biosfer : Tumbuhan serta hewan.
Bom : Material/vulkanik padat yang berukuran besar.
11.Cockpitt : Plato yang tererosi dan berbentuk bukit/kubah.
12.Dangkalan : Dasar samudera yang dangkal atau dasar laut yang datar dan luas.
13.Dataran rendah : Daerah yang keadaanya nyaris datar atau mendekati datar.
14.Delta : Hasil erosi berupa lumpur, pasir, kerikil diendapkan di muara.
15.Efflata : Material-material padat hasil gunung meletus.
16.Efosit : Batuan beku luar, membeku di permukaan bumi.
17.Ekologi : Ilmu mengenai hubungan timbal balik antar makhluk hidup dengan kondisi alam sekitarnya (lingkunganya).
18.Ekstrusi magma : Magma yang kativitasnya telah mencapai ke permukaan bumi.
19.Erosi : Pengikisan.
20.Erupsi : Letusan gunung api.
21.Fauna : Dunia binatang
22.Flora : Dunia tumbuh-tumbuhan.
23.Geomorfologi : Ilmu yang mempelajari tentang bentuk-bentuk permukaan bumi.
24.Geologi : Ilmu yang mempelajari bumi secara keseluruhan.
25.Geosfer : Lapisan bumi
26.Graben/slenk : Lembah yang berada di daerah pegunungan patahan.
27.Hidrosfer : Air.
28.Hidrografi : Ilmu yang berhubungan dengan pencatatan, survey serta pemetaan laut, danau, sungai.
29.Horst : Bagian litosfera yang posisinya lebih tinggi.
30.Hypabisal : Batuan beku korok terbentuk di dalam korok-korok atau pipa gunung api.
31.Kaldera : Runtuhnya bagian puncak gunung berapi, sehingga terbentuk kawah yang luas.
32.Klimatologi : Ilmu yang mempelajari tentang sebab terjadinya iklim.
33.Koma : Bola gas dan debu dikelilingi oleh awan gas hidrogen.
34.Komet : Sebuah bintang yang diliputi oleh kabut remang-remang yang makin hari makin panjang tampaknya dan kemudian menyerupai ekor bintang.
35.Korologi : Keruangan
36.Korok : Batuan yang terbentuk oleh intrusi.


• PETA
Peta adalah gambaran permukaan bumi pada suatu bidang datar dan diperkecil dengan menggunakan skala tertentu melalui suatu sistem proyeksi. Wikipedia
•Rumus
•MENCARI SKALA
membandingkan titik-titik di peta dengan titik-titik dilapangan
membandingkannya dengan peta lain yang sudah ada skalanya
P2 = (D1/D2) x P1
d1 = jarak di peta yang sudah diketahui
d2 = jarak dipeta yang dicari skalanya
p1 = penyebut skala peta yang diketahui
p2 = penyebut skala peta yang dicari

•Memperhitungkan selisih derajat lintang
10 = 60’ = 111km
Ex: selisihnya 5’ maka
selisihnya 5’ maka 5′ = (5′/60) x 111
untuk peta topografi
Ci = (1/2000) x penyebut sekala

1.conform = bentuk dan arah harus sesuai dengan aslinya
2.equivalent = luas harus sesuai dengan aslinya setelah di skalakan
3.equidistant = jarak harus sesuai aslinya setelah di skalakan

PETA (berdasarkan isi nya) :
4.peta rupa bumi = peta yang menggambarkan kenampakan rupa bumi yang dilengkapi dengan system koordinat, skala dan proyeksi peta.
5.peta topografi = peta yang menggambarkan relief permukaan bumi yang ditunjukkan oleh garis-garis ketinggian dengan refrensi tertentu (muka airlaut)
6.peta chorografi = menggambarkan seluruh/sebagian permukaan bumi yang bersifat umum, biasanya berskala sedang contoh atlas.
7.peta khusus atau peta tematik = peta yang memiliki tujuan yang bersifat khusus atau spesifik, yaitu dengan suatu topic atau berupa peta statistic

PETA (Berdasarkan skalanya) :
8.Peta kadaster (1:100 sampai 1: 5.000) = peta tanah, peta sertifikat tanah
9. Peta skala besar (1:5.000 sampai 1: 250.000) = peta propinsi
10.Peta skala sedang (1:250.000 sampai 1: 500.000) = peta regional jawa tengah
11.Peta skala kecil (1:500.000 sampai 1: 1.000.000) = peta republic indonesia
peta skala geografis > 1:1.000.000 peta dunia, peta benua

12.Peta cognitive/peta mental = peta tanpa pengukuran, hasil berupa denah/kartogram
13.isotherm = temperature udara yang sama
14.isobar = tekanan udara yang sama
15.isohyet = curah hujan yang sama
16.isohypse = ketinggian yang sama
17.symbol pictoral = mirip dengan keadaan aslinya
18.symbol abstrak = symbol yang tidak ada kemiripan sama sekali dari unsure-unsur yang digambarkan
19.symbol huruf atau angka = diambil dari huruf pertama atau kedua nama unsure yang digunakan

• PROYEKSI PETA
PROYEKSI PETA
   berdasarkan bidang proyeksinya
1.zenital/azimuthal = bidang datar (kutub)
2.silinder = tabung (ekuator)
3.kerucut/conical = kerucut (lintang sedang)
   berdasarkan letak bidang proyeksi
• normal/polair
• tranversal/azimuthal
• oblique/miring
   berdasarkan sifat asli yang dipertahankan
•ekuidistan (jarak)
•konform (bentuk dan arah)
•ekuivalen (luas)
berdasarkan sumber sinar
•gnomonic = pusat globe
•stereografik = kutub
•orthomorphic = tak terhingga

• PENGINDRAAAN JAUH
KOMPONEN PJ
• tenaga = matahari sebagai tenaga pasif, buatan sebagai tenaga aktif
•™atmosfer = mempengaruhi jumlah cahaya dari • spektrum gelombang elektromagnetik yang sampai ke bumi (jendela atmosfer)
• sensor = alat yang digunakan untuk merekam objek
• objek = sasaran pengindraan jauh
• data visual = data yang diperoleh dengan pengamatan manual
• data digital = data yang diperoleh dengan menggunakan teknologi komputer
• citra = gambaran objek hasil pengindraan jauh
•pengguna data = SDM yang memanfaatkan hasil PJ

•MANFAAT
Interpretasi Citra Foto
Interpretasi Citra Satelit
Manfaat PJ
1. Kelautan = – menentukan tinggi gelombang dan pasang surut
-          Kondisi fisik laut
-          Perubahan garis pantai, sedimentasi dan abrasi
-          Mengelola dan pengembangan wilayah pantai
2. Hidrologi = – daerah tangkapan hujan
-          Pola aliran sungai dan DAS
-          Daerah rawan banjir
3. Pertanian = – perkiraan awal musim tanam
-          Memprediksi hasil panen dan memetakannya
-          Memetakan kemampuan dan kesesuaian lahan
4. Kehutanan = – mengetahui jenis hutan
-          Mengukur tinggi pohon dan volume tegakan
-          Mengukur diameter pohon
-          Memantau kebakaran hutan
5. Lingkungan = – memantau penggunaan lahan
-          Perubahan dan kerusakan lingkungan
-          Penyebaran SDA
-          Pemantauan lahan kritis
6. Geologi = – jenis dan struktur batuan
-          Penyebaran mineral dan hasil tambang
7. Meteorologi = – menganalisis cuaca
-          Memetakan iklim
-          Mendeteksi polusi udara
8. Angkasa luar = – mengamati benda-benda angkasa
-          Meneliti planet-planet angkasa lua

Komentar

Postingan Populer